Semur Ayam Lezat

Semur Ayam Lezat - Hallo sahabat Masak Apa Bunda, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Semur Ayam Lezat, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel resep masakan ayam, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Semur Ayam Lezat
link : Semur Ayam Lezat

Baca juga


Semur Ayam Lezat

Resep semur ayam lezat  ~ mengulas tentang kreasi masakan berbahan dasar daging ayam sepertinya tidak akan ada habisnya, setelah pada artikel sebelumnya aneka resep mengulas tentang resep ayam bakar. Ayam goreng, ayam panggang, sate ayam, dan opor ayam, pada artikel kali ini akan diulas tentang bagaimana cara membuat semur ayam dengan rasa lezat dan menggugah selera.

Resep semur ayam kentang enak


Semur ayam secara umum merupakan perpaduan daging ayam dengan kentang serta identik dengan kuah manis sebagai camuran kecap dalam bumbu kuahnya

Berikut adalah tata cara pembuatan semur ayam dan bahan-bahan yang perlu anda persiapkan terlebih dahulu.

Bahan-bahan : 
  • ½ ekor ayam ( ±500 kg), potong menjadi 6 bagian, cuci bersih lalu goreng setengah matang.
  • Kentang ukuran sedang 3 buah, potong agak besar. Goreng sampai matang.
  • Kecap manis 100 ml.
  • Kaldu ayam 1 bungkus
  • Bawang merah goreng, 2 sdm
  • Lada putih bubuk ½ sdt
  • Pala ½ butir, parut halus.
  • Serai 1 batang, memarkan
  • Garam, dan gula secukupnya
  • Minyak untuk menumis 3 sdm
  • Air 1 liter.

Bumbu dihaluskan : 
  • Bawang merah 5 butir
  • Bawang putih 5 siung
  • Jahe 2 cm

Cara membuat semur ayam :



  1. Panaskan minyak dalam wajan penggorengan, lalu tumis bumbu halus dengan serai sampai harum.
  2. Masukkan daging ayam, aduk sampai tercampur rata dengan bumbu.
  3. Tambahkan kentang, kecap manis, dan air.
  4. Tambahkan juga garam, gula, royco, lada, dan pala. Masak menggunakan apiu kecil sampa air agak mengental
  5. Tambahkan bawanng meah goreng, aduk sebentar, lalu angkat.
  6. Tuangkan kedalam wadah saji, dan hidangkan selagi hangat dengan nasi dan emping.


Demikianlah Artikel Semur Ayam Lezat

Sekianlah artikel Semur Ayam Lezat kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Semur Ayam Lezat dengan alamat link https://masakapabunda.blogspot.com/2014/06/semur-ayam-lezat.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Semur Ayam Lezat"

Post a Comment